Last updated: 16 hours ago
Abbar yang berasal dari makassar , seorang penyanyi yg baru saja ingin memulai karier nya di dunia musik yang semua nya hanya berawal dari mimpi. Menjadi pemenang di salah satu festival dan ajang pembinaan suara “STUDIO VOKALIA MAKASSAR” dan salah satu peserta BINTANG RADIO INDONESIA 2023 yang mewakili makassar. Kini Bagi Abbar, bernyanyi bukan lagi sekedar hobi tetapi momen untuk mengekspresikan diri dan membagikan cerita kepada orang lain.