Last updated: 3 hours ago
Penyanyi dan pencipta lagu asal Indonesia, Febree memulai perjalanan musiknya sejak usia 13 tahun. Berawal dari grup band di Bandung sebagai vokalis, ia sukses menciptakan berbagai lagu sebelum memutuskan untuk mengejar karir solo pada 2025. Dengan suara khas dan gaya musik yang emosional, Febree telah menciptakan lagu berjudul <a href="spotify:track:2ShwTE08muXrmlDK6hmrZY" data-name="Ada Yang Salah">Ada Yang Salah</a> untuk penyanyi <a href="spotify:artist:6NUT7SYQP3lXwO0fjj1Jp5" data-name="Annasta">Annasta</a> yang mendapat perhatian positif. Kini, bekerja sama dengan produser Sunu Prasasti dan bergabung dengan Big Record Asia, Febree terus mengembangkan karyanya dengan tekad untuk membawa musik Indonesia ke tingkat yang lebih tinggi.
Monthly Listeners
8
Monthly Listeners History
Track the evolution of monthly listeners over the last 28 days.
Followers
59
Followers History
Track the evolution of followers over the last 28 days.
Top Cities
74 listeners
35 listeners
22 listeners
21 listeners
14 listeners