Last updated: 1 day ago
Didirikan pada akhir november 2005, berawal dari pertemanan di SMA. Ibni (bass) dan Bryan (drum) mengajak Yugo untuk bergabung di band mengisi gitar, dan membuat musik bermain di pensi acara sekolah dan festival pelajar setempat. Selang berjalanya waktu posisi drum digantikan oleh Ozan "Ucup", dan memutuskan untuk merekam album pertama berjudul " Semangat Terpendam" yang telah dirilis secara fisik pada tahun 2011.
Saat ini, No Skill secara resmi tetap bertiga, namum secara keadaan berdua.
Saat ini, No Skill secara resmi tetap bertiga, namum secara keadaan berdua.