Last updated: 9 hours ago
Siapa yang tak kenal dengan rapper yang sering membawakan lagu-lagu Rap dengan lirik berfaedah, ITJ / Ibnu The Jenggot yang sudah mengantungi 300.000 pelanggan di Youtube. Melalui karyanya yang diunggah setiap minggu melalui salurannya, ITJ selalu berhasil memikat para penonton hingga tak jarang mencapai jutaan penonton. ITJ sudah memiliki 50 lagu lebih. Karya yang menurut ia menjadi momen paling langka adalah lagu yang di garap kolaborasi tiga negara: Indonesia, Singapura dan Malaysia yang di produksi oleh Sony Music Malaysia dan langsung di produseri Malique Too Phat. Selain dari Sony Music Malaysia, Ibnu juga pernah sign contrac dengan label Indonesia yaitu Nagaswara 2012 dan Alfarecord 2013
Monthly Listeners
2,842
Monthly Listeners History
Track the evolution of monthly listeners over the last 28 days.
Followers
1,886
Followers History
Track the evolution of followers over the last 28 days.
Top Cities
655 listeners
217 listeners
188 listeners
182 listeners
103 listeners